You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
TP PKK Kepulauan Seribu Salurkan 1000 Masker di Dua Kecamatan
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

TP PKK Kepulauan Seribu Bagikan 1.000 Masker

Tim Penggerak PKK Kabupaten Kepulauan Seribu, Senin (24/8), menyalurkan 1.000 masker kepada kader PKK Kecamatan Kepulauan Seribu Utara dan Kepulauan Seribu Selatan untuk selanjutnya dibagikan kepada warga di daerah rawan pandemi..

Peran PKK dan dasawisma ikut memerangi penyebaran COVID-19 patut diapresiasi.

"Melalui Dasawisma kelurahan masker akan dibagikan kepada warga di wilayah rawan pandemi," ujar Plt Ketua TP PKK Kabupaten Kepulauan Seribu, Rita Susanti Junaedi di aula kantor kabupaten, Pulau Pramuka, Kepulauan Seribu Utara.

Plt Bupati Kepulauan Seribu, Junaedi, mengapresiasi upaya TP PKK Kepulauan Seribu bersama kader dasawisma dalam keikutsertaannya mencegah penyebaran COVID-19 di Kepulauan Seribu.

Pemkab Gandeng Kader PKK Sosialisasikan Gebrak Masker

"Peran PKK dan dasawisma ikut memerangi penyebaran COVID-19 patut diapresiasi," tandasnya.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur DKI Resmikan Groundbreaking Pembangunan RDF Rorotan

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1563 personFolmer
  2. O2SN Kecamatan Makasar Diikuti 165 Murid SD

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1497 personNurito
  3. 388 Jamaah Haji Jakarta Kloter Pertama Telah Diberangkatkan

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1478 personAldi Geri Lumban Tobing
  4. Pengerukan Saluran Air di Jalan Adhyaksa VI dan VII Tuntas

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1459 personTiyo Surya Sakti
  5. Upaya Pemprov DKI Berdayakan Produk Lokal Diapresiasi Kemenperin RI

    access_time13-05-2024 remove_red_eye1428 personAldi Geri Lumban Tobing